Gurita tidak hanya dikenal karena reputasi otaknya yang cemerlang, tapi teman laut kita yang berkaki delapan ini juga amat ahli dalam berkamuflase lho. Cukup dengan mengamati objek yang ingin ditirunya sebentar, seekor gurita mampu merubah warna kulitnya seperti objek yang ia hinggapi. Benar-benar sebuah skill perlindungan yang nyaris sempurna, dan mungkin...sedikit mengerikan.
Berikut Video Kamuflase Sempurna Seekor Gurita :
Sepenggal segmen dari video ini sebelumnya pernah ditunjukan oleh seorang pionir dalam hal eksplorasi bawah laut, David Galo, di acara TED 2007. Jika kamu tertarik dengan berbagai keajaiban hewan bawah laut, silakan melihat sesi seluruh pembicaraannya yang cukup menarik pada video di bawah ini. | idbite.com
Berikut Video Kamuflase Sempurna Seekor Gurita :
Sepenggal segmen dari video ini sebelumnya pernah ditunjukan oleh seorang pionir dalam hal eksplorasi bawah laut, David Galo, di acara TED 2007. Jika kamu tertarik dengan berbagai keajaiban hewan bawah laut, silakan melihat sesi seluruh pembicaraannya yang cukup menarik pada video di bawah ini. | idbite.com
0 comments:
Post a Comment